Direktur Madrasah Kemenag RI : Selamat Atas Prestasi Siswa Madrasah Dalam OSN 2015
Siswa Madrasah Aliyah kembali mengukir prestasi. Mereka berhasil menyabet 23 Medali Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2015 yang diselenggarakan di Yogyakarta "Selamat dan sukses, siswa madrasah sabet 23 Medali OSN 2015 di Yogyakarta," kata Direktur Pendidikan Madrasah Kemenag Prof. Dr. Phil. H. M. Nur Kholis Setiawan, MA. Menurutnya, ke-23 itu terdiri dari 2 Emas, 5 Perak, dan 16 Perunggu, dengan rincian: (1 ...
Read more ›